Materi Biologi Kelas XII

Pada artikel ini saya akan menuliskan semua materi kelas 12 dengan mata pelajaran Biologi. Materi ini saya ambil dan tulis secara rutin dengan sumber dari LKS dan juga catatan saya sendiri selama di sekolah.

Sumber LKS yang saya ambil adalah LKS Biologi berdasarkan Kurikulum 2013 yang diterbitkan oleh "Viva Pakarindo" yang ditujukan untuk SMA/MA dan SMK/MAK kelas XII/12 Semester 1. Saya memakai LKS ini karena memang LKS inilah yang dipakai oleh sekolah saya untuk memberikan atau latihan soal.

Berikut merupakan daftar yang akan saya pelajari di kelas XII SMA selama semester 1 ini. Bagi sobat yang ingin melihat materinya secara lebih rinci lagi, sobat tinggal klik saja materi yang sobat inginkan.

1. Konsep Pertumbuhan dan Perkembangan pada Tumbuhan

  1. Enzim.
  2. Katabolisme Karbohidrat.
  3. Anabolisme.

3. Materi Genetik

  1. DNA, RNA, Gen, dan Kromosom.
  2. Sintesis Protein.

4. Pembelahan Sel

  1. Macam-Macam Cara Pembelahan Sel.
  2. Gematogenesis.

5. Pola Pewarisan Sifat Pada Hukum Mendel

  1. Hukum Mendel.
  2. Penyimpangan Semua Hukum Mendel.

6. Pola-pola Hereditas, Tautan, dan Pindah Silang

  1. Tautan dan Pindah Silamg.
  2. Gagal Berpisah dan Gen Letal.

7. Hereditas Pada Manusia

  1. Jenis Kelamin dan Penyakit Menurun.
  2. Golongan Darah

Itulah mungkin beberapa materi yang akan saya tulis di blog ini, bagi sodara yang ingin request materi atau menanyakan sesuatu bisa langsung saja komentar dibawah pos. Dan bagi blogger yang ingin copas artikel di blog ini diharapkan untuk memberikan sumber dengan link aktif.